Tag: Ali Smith
-
Siapa Tahu Kamu Mau Baca, Ep. 17
The Path to the Nest of Spiders – Italo Calvino (1947) Novel ini adalah novel pertama Calvino yang ditulis pada tahun 1947 ketika ia berusia 23 tahun. Ceritanya adalah mengenai seorang anak kecil bernama Pin yang tinggal bersama kakak perempuannya yang bekerja sebagai pelacur. Ia terlibat bentrok dengan tentara Nazi Jerman, lalu kemudian bertemu dengan…